Varian Wearing Klamby untuk Wanita, Mulai Scarf Sampai Shorts

Wearing Klamby adalah produk yang menghasilkan berbagai busana wanita mulai dari atasan, bawahan, hingga penutup kepala. Berikut varian menarik Wearing Klamby yang cocok dipakai untuk wanita masakini.

  1. Scarf

Produk pertama yang banyak diminati oleh konsumen adalah scarf dengan berbagai motif. Anda akan mendapatkan berbagai jenis scarf yang sangat cantik dengan desain yang indah dan menawan.

Bagi wanita berhijab memiliki scarf aneka motif adalah keharusan. Hal ini diakibatkan karena banyaknya aktivitas yang dilakukan sehingga memerlukan banyak baju yang dipadukan dengan hijab yang sesuai.

Scarf disini berukuran 120×120 sehingga bisa menutupi semua area dada dengan baik. Anda bisa membuatnya menjadi berbagai model apapun yang diinginkan karena mudah dibentuk.

Keunggulan lainnya adalah bahannya sangat adem dan mudah menyerap keringat. Anda tidak perlu menyetrika terlalu sering karena bahannya tidak mudah kusut dan lecek.

  1. Blouse
BACA JUGA :  Game Online Web dengan Fitur Klan dan Aliansi yang Seru

Blouse merupakan jenis produk berikutnya yang diproduksi oleh Wearing Klamby. Ada tujuh pilihan warna yang bisa menjadi pilihan konsumen dengan harga terjangkau.

Ukuran blouse mulai dari size XS hingga XXL sehingga sesuai untuk semua ukuran badan Anda. Material blouses terbuat dari bahan yang adem yaitu poly knit dan sangat wudhu friendly.

Hal ini tentu memudahkan bagi muslimah untuk mengambil air wudhu dengan baik. Harga sangat murah dan terjangkau semua pihak dengan kualitas jaminan mutu.

  1. Tunik

Wanita sangat menyukai mengoleksi berbagai model baju untuk dipakai dalam kesehariannya. Salah satu modelnya adalah tunik yang memiliki panjang hingga paha.

Anda akan menemukan tiga jenis pilihan tunik yang sangat menarik. Tiga jenis tersebut yaitu premium crepe, lyla tunic, dan ayana tunic yang terbuat dari bahan dior silk.

BACA JUGA :  Senapan Uklik dan PCP Indosniper: Kombinasi Sempurna antara Tradisional dan Modern

Keunggulan Saya adalah sangat nyaman dipakai di badan konsumen dengan ukuran all size. Anda akan terlihat lebih feminim mengenakan jenis busana tersebut.

  1. Dress

Wearing Klamby ada juga mengeluarkan set dress yang bisa menjadi pilihan Anda. Material yang dipakai membuat dress tersebut adalah silky yang lembut.

Harga dibandrol murah sehingga bisa dimiliki oleh siapa saja. Bahannya terlihat modis dan akan membuat yang menggunakannya menjadi modis.

  1. Outer

Outer biasa dipakai untuk membuat aksesoris pada bagian luar baju. Brand ini juga mengeluarkan banyak seri outer yang memberikan kenyamanan bagi pemakainya.

Ada enam varian warna yang bisa Anda pilih. WArna outer yang tersedia adalah warna polos yang bisa disesuaikan dengan baju dalaman yang Anda punya.

  1. Shirt

Ada juga shirt yang sangat nyaman dipakai ketika beraktivitas santai dan mengikuti acara non formal. Desain yang ditampilkan sangat mewah sehingga sangat sayang untuk dilewatkan.

BACA JUGA :  Kalla Toyota Sukses Menjadi Brand Penerima Award Untuk Kategori Dealer Mobil

Ada tujuh pilihan sehingga tidak perlu takut kehabisan. Anda bisa menyesuaikan dengan selera warna yang disukai.

  1. Pants

Pant juga menjadi trend tersendiri yang membuat penampilan Anda semakin menarik untuk dilihat. Anda bisa menggunakannya ketika bersantai dengan keluarga. Banyak pilihan bisa Anda lirik sehingga menambah koleksi kesayangan di rumah.

  1. Bag

Item berikutnya yang harus dimiliki oleh kaum hawa adalah bag. Ada berbagai jenis bag menarik yang menarik untuk Anda dibandrol dengan harga terjangkau.

  1. Shorts

Bagi yang menyukai memakai short Anda bis ajuga mencari dengan brand yang sama. Anda tidak perlu diragukan kualitasnya. Wearing Klamby menyediakan berbagai pilihan untuk wanita masa kini yang sesuai untuk citra sendiri.

Komentar